Terjadi Gempa Darat di Lombok Barat NTB M 2,8

Menurut sumber @infoBMKG Gempa berkekuatan magnitudo (M) 2,8 telah terjadi di bagian pulau Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB). Gempa tersebut berpusat di darat.

Dalam Hal ini BMKG melaporkan gempa terjadi Minggu (15/1/2023), sekitar pukul 21.49 WIB. Gempa terjadi pada kedalaman 35 kilometer di pulau lombok.

Baca Juga : Tour Dengan Sewa Mobil di Lombok Makin Murah di Tahun 2023

Tulis “2 km barat laut Lombok Barat-NTB,” tulis @infoBMK

Titik koordinat gempa tercatat berada di 8,66 lintang selatan dan 116,13 bujur timur. Sampai saat ini belum ada informasi terkait dampak akibat gempa tersebut namun penduduk terlihat sangat waspada dan siaga.

Dalam beberapa menit pertama setelah gempa, parameter gempa dapat berubah dan boleh jadi belum akurat, kecuali telah dianalisis ulang seismolog,” lanjut oleh pihak @infoBMKG

Untuk saat ini masyarakat masih berjaga jaga karena takut terjadi gempa susulan, untuk informasi selanjutnya silahkan pantai terus berita terbaru di cepatmudah.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *